Blogger news

Minggu, 07 Oktober 2012

Teknologi batch system FMS (Fortran Monitoring System) dan IBSYS

-->
Sebelum membahas batch system saya akan menjelaskan sedikit tentang bahasa pemprograman Fotran.
Fortran (formula transistor) merupakan bahasa pemrograman pada komputer generasi kedua yang dikembangkan oleh IBM pada pertengahan 1950-an. Bahasa pemprograman fortran sangat cocok untuk untuk komputasi numerik dan komputasi ilmiah. Fortran sangat cocok digunakan untuk komputasi intensif seperti prediksi cuaca numerik, dinamika fluida komputasi, analisis elemen, kimia komputasi dan fisika komputasi. Fortran adalah salah satu bahasa yang paling populer di bidang komputasi kinerja tinggi, akan tetapi Fortan masih memilki kekurangan untuk pemrosesan data bisnis.
Lalu apayang dimaksud dengan Batch system ?

Teknologi Batch System adalah pola pengolahan data, yang cara kerjanya yaitu data dikumpulkan terlebih dahulu, kemudian di kelompokan berdasarkan kelompok-kelompok batch. Dari setiap batch memiliki identitas , dan juga informasi yang terdapat dalam batch tersebut. Setelah data dikumpulkan dan dikelompokkan berdasarkan identitas dan informasinnya baru data tersebut akan di porses.

Jadi yang dimaksud dengan Teknologi Batch System FMS (Fortran Monitor System)?
Yaitu teknologi diterapkan pada komputer generasi ke dua, sebelum ditemukannya sistem operasi. FMS adalah salah satu fungsi dasar dari sistem operasi, yang cara kerjanya memproses suatu pekerjaan dalam suatu rangkaian penuh lalu di eksekusi secara berurutan. 
IBSYS
IBSYS merupakan program monitor dasar yang ditanamkan pada komputer IBM 7090 dan IBM 7094 yang berdasar kan FMS dan system share, IBSYS sudah dilengkapi dengan dengan control card images untuk memaksimalkan cara kerja monitor dan untuk membaca dari kaset magnetik.

1 komentar:

 

Blogger news

Blogroll

About